JAKARTA | WMOL – Nintendo Switch adalah salah satu brand yang juga menaungi video game untuk anak-anak mainkan. Banyak sekali karakter terkenal dan populer dari berbagai negara yang ikut disematkan pada video game berikut ini.
1. Nintendo Switch New Pokemon Snap
Siapa penyuka Pokemon? Anda akan diajak berpetualang bersama para figur dari kartun tersebut ke sebuah pulau yang tidak dikenal. Selain itu, pemain harus mencari dan mengambil gambar nyata sehingga video game ini akan terasa lebih asli.
Seri terbaru dari produk ini akan membuat Anda mampu berekspresi dan bersemangat dalam meneliti Pokemon di dunia liar. Harganya hanya Rp700 ribuan untuk mendapatkan sepaket video game dan souvenir.
2. Switch Super Mario 3D World
Berpetualang bersama Mario memang memberikan kesan yang berbeda. Memanjat, menerkam, dan berlari menjadi pengalaman menyenangkan untuk mengenal power-up, layaknya Super Bell.
Kemampuannya sudah seperti hewan pintar dan lincah untuk mencapai target tiga pemain untuk sampai. Video game seharga Rp640 ribuan ini patut untuk Anda miliki.
3. Nintendo Switch Super Mario Odyssey
Masih di dalam dunia Mario, di mana Anda akan dibawa ke sebuah dunia tiga dimensi untuk menemukan sejumlah rahasia maupun kejutan. Jelajahi lingkungan menggunakan beberapa kendaraan dan gunakan control joy yang praktis.
Jurus-jurus Mario yang harus dikuasai membuat Anda akan semakin tertantang untuk mengetahui. Harga dari versi unik ini adalah Rp670 ribuan untuk memperoleh media hiburan yang terjangkau.
4. Nintendo Switch Earth Defense Force
Dengan mengajak anak-anak untuk bermain, sejumlah karakter dapat diberikan kepada mereka yang akan berusaha enjoy dengan permainannya. Penyelamat bumi untuk melindunginya dari serangan maupun pendapat alien.
Harganya adalah Rp829 ribuan untuk memperoleh video game yang memiliki alur tidak biasa. Asah kemampuan dan kerja sama dari anak-anak melalui pertualangan dari serunya world brother.
5. Nintendo Switch No More Heroes 3
Trouch Touchdown menjadi yang paling pertama dan berhasil menyisihkan pahlawan-pahlawan lainnya, bahkan alien yang ingin merebut bumi pun disisihkan. Dengan begitu, sang hero harus menyelesaikan misi untuk memperoleh kesempatan berupa menaklukan kota dan mendapatkan uang.
Hero membutuhkan action yang hebat untuk menantang lawan, bahkan skill-nya harus menjadi dominasi dengan strategi terbaik yang sudah disusun sebelumnya. Ingin melihat bagaimana pahlawan hebat berkontribusi? Harga dari video film ini hanya Rp660 ribuan untuk Anda miliki sesegera mungkin.
6. Nintendo Switch DC Super Hero Girls Teen Power
Siapa bilang wanita tidak bisa menjadi yang paling terhebat? Battle yang dilaksanakan kali ini benar-benar unik karena hero yang berkontribusi. Sang Wonder Woman menggunakan skill Lasso of Truth dan Flying Shield guna menyelesaikan misi yang ada.
Namun, tidak hanya menjadi pahlawan karena sang hero juga bisa melakukan hangout maupun refreshing dengan tampil manis di metropolitan school. Video film seharga Rp700 ribuan ini akan menghibur Anda dengan petualangan Wonder Woman yang menyenangkan.
7. Nintendo Switch Monster Hunter Rise
Sang monster muncul lagi untuk memulai peperangan dan melakukan pencarian terbaik dalam petualangannya. Monster akan ditolong oleh sekawanan best avangers dan mendapatkan lingkungan yang diinginkan.
Mengkombinasikan weapon attacks untuk mendapatkan kesempatan yang istimewa dengan terbang dan melompat dari segala arah. Video film seharga Rp660 ribuan ini menyuguhkan petualangan menegangkan dan menantang.
Sudah siap untuk bermain bersama Super Mario dan Wonder Woman yang hebat? Untuk membeli video game versi Nintendo Switch, Anda cukup menyiapkan budget yang bersahabat dan terjangkau. Ikuti setiap episode dan versi terbaru dari video game yang dimiliki.(*)
Discussion about this post